Redaksi
Wakil Bupati Lombok Tengah Hadiri Pelepasan Pendidik Purna Tugas
Wakil Bupati (Wabup) Lombok Tengah, Dr. HM. Nursiah, S.Sos., M.Si, menghadiri acara pelepasan dan silaturahmi jajaran pendidik serta tenaga kependidikan yang memasuki masa purna tugas. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Koordinator Wilayah (Korwil) Pendidikan dan Kebudayaan Kecamatan Praya pada Sabtu (11/01/2025).
Bupati Lombok Tengah Dampingi Menteri Kebudayaan dan Wamentan dalam Tanam Raya...
Bupati Lombok Tengah, H. Lalu Pathul Bahri, S.IP., M.AP., mendampingi Menteri Kebudayaan RI sekaligus Ketua Umum Dewan Pimpinan Nasional Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (DPN HKTI), Dr. Fadli Zon dan Wakil Menteri Pertanian RI, Sudaryono , dalam kegiatan tanam raya di Dusun Batu Beleq, Desa Pengembur, Kecamatan Pujut, Lombok Tengah, pada Sabtu (06/01/2025).
Bank NTB Syariah Salurkan Bantuan untuk Lansia Hingga Penyandang Disabilitas
Bank NTB Syariah menggelar bakti sosial dengan memberikan bantuan bahan pokok kepada lansia, orang tua jompo, yatim piatu dan penyandang disabilitas di Yayasan Syaikh Al - Muhib NW Desa Bunkate, Kecamatan Jonggat, Lombok Tengah (Loteng), Sabtu, 21 Desember 2024.
Bank NTB Syariah Inisiatif Membangun Keberlanjutan dan Kesejahteraan Umat
Bank NTB Syariah mengambil langkah nyata melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) yang mengacu pada Tujuan Pembangunan Berkelanjutan.
Tutup Akhir Tahun, Bank NTB Syariah Gelar Zikir Bersama
Memasuki penghujung 2024 ini, Bank NTB Syariah menggelar zikir bersama seluruh Insan Amanah Bank NTB Syariah. Kegiatan yang rutin digelar setiap akhir tahun ini menjadi wadah untuk Bank NTB Syariah mengevaluasi diri dan meningkatkan rasa syukur.
de Balen Soultan Hotel Poltekpar Lombok Gelar Pengajian Sambut Tahun Baru...
Menyambut pergantian tahun, de Balen Soultan Hotel yang berlokasi di Poltekpar Lombok menyelenggarakan acara pengajian bersama yang berlangsung di Masjid Jami' Alhanif yang berada di area Poltekpar Lombok.
[PREBUNKING] Kenali Modus Hoaks Politik yang Gunakan Isu Kecurangan Pilkada NTB
Editorial Koranmerah.com
Hoaks politik kerap menyebar mendekati masa pemungutan suara pada Pilkada serentak, 27 November 2024. Berdasarkan pemantauan Masyarakat Antifitnah Indonesia (Mafindo) sepanjang semester pertama...
Rapat Koordinasi Pimpinan Perumdam TIARA, Tingkatkan Perencanaan dan Manajemen Risiko untuk...
Direktur Utama Perumdam TIARA, Bambang Supratomo, memimpin rapat koordinasi pimpinan di ruang rapat utama Perumdam TIARA pada Senin (23/12).
[PREBUNKING] Deteksi Taktik Hoaks Pemilu dengan Narasi Dukungan Tokoh Agama
Editorial Koranmerah.com
Hoaks berisi klaim dukungan politik tokoh agama ke pasangan calon kepala daerah kerap muncul pada setiap kontestasi politik. Begitu pun pada Pilkada Serentak...
Istri Banting Tulang Ke Luar Negeri, Ayah Ini Gerayangi Anak
Satuan Reserse Kriminal Polres Lombok Tengah berhasil mengamankan FRM (46) seorang ayah pelaku persetubuhan terhadap anak kandungnya yang masih pelajar di Kecamatan Jonggat.