Label: Media Digital
5 Tahun Berdiri, AMSI Kolaborasi Bangun Ekosistem Media Digital Sehat Dan...
Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) menyelenggarakan rapat kerja nasional (Rakernas) selama dua hari di Yogyakarta. Ada puluhan peserta dari seluruh Indonesia akan hadir untuk merumuskan kerangka kebijakan jangka panjang sebagai rencana strategis organisasi perusahaan media pers di Indonesia.