Label: Wisuda Unizar Mataram
Hadiri Wisuda Unizar ke-69 Dengan Prokes Covid-19 Ketat, Ini Pesan Gubernur...
Universitas Islam Al-Azhar (Unizar) Mataram menggelar wisuda sarjana strata satu (S1), yang ke-69 Tahun Akademik 2020/2021, mengedepankan protokol kesehatan, berlangsung di Aruna Hotel Senggigi, Lombok Barat, Kamis 29 Juli 2021.